
Berhadir pada acara tersebut Bupati Tala H. Bambang Alamsyah, Unsur Muspida, Tokoh Agama dan Tokoh Masyarakat, serta warga sekitar. Pada sambutannya Bupati Tala Menyampaikan rasa syukur karena kembali dipertemukan pada salah satu bulan yang mulia ini apalagi sebentar lagi kita akan dipertemukan dengan bulan suci Ramadhan dimana sebelumnya kita berdoa untuk dapat dipertemukan kembali dengan bulan tersebut.
Lebih lanjut ia juga mengingatkan kepada kita semua agar menjadikan momen ini sebagai pengukur peningkatan kita dalam hal ibadah apakah sudah lebih baik ataukah sebaliknya. sekedar informasi jamaah yang hadir bukan hanya jamaah laki-laki akan tetapi jamaah perempuan serta anak-anakpun ikut berbaur dengan jamaah lainnya, untuk itu panitia membagikan kotak snack kepada mereka semua, sedangkan acara di akhiri dengan pembacaan Doa dan berakhir sekitar pukul, 04.00 WITA.
Post a Comment
Comen